Diposkan pada Dalam Negeri, Jalan-jalan, Jogjakarta

Serunya ke Museum Malam-malam

[11.12.2016]

Senang sekali tinggal di Jogja! Pokoknya love Jogja banget, deh! Apalagi di sini ada 2 komunitas asik yang nggak ada duanya: Penjelajah Langit dan Night at the Museum.

Sekilas kegiatan kami dengan Penjelajah Langit sudah pernah aku ceritain beberapa bulan yang lalu. Saat kemping di Punthuk Kendil dulu itu…

Yang sekarang, aku mau share pengalaman kami saat mengikuti Amazing Race di Museum Sasmitaloka Panglima Besar Jenderal Soedirman dua minggu yang lalu, 26 Nopember 2016. Kata mas Erwin, Ketua NaTM, ini adalah museum ke-8 yang bersedia membukakan pintu di malam hari untuk Komunitas “Night at the Museum” (sekarang namanya sudah ganti menjadi Komunitas “Malamuseum”).

Lanjutkan membaca “Serunya ke Museum Malam-malam”